Ya...Sejarah tetap harus di tuliskan, perjalanan kami tetap berlanjut seakan belum ada kata berhenti jatuh bangun selisih pendapat terus beriringan mengiringi semangat kami yang terus berjuang dan bertumbuh " di jalan " kami, tidak terasa sudah lima tahun berlalu sejak kami duduk bersama di ruangan tersebut dan saling pandang untuk menentukan nama apa yang pas bagi wadah aktualisasi kami....tanpa sengaja dan bukan sebuah kebetulan pilihan jatuh kepada " BOENGKAR " sebagai namanya...dan diresmikan pas pada tanggal 28 Oktober 2009 yang bertepatan dengan hari Sumpah Pemuda ke 81.
Hari ini tidak terasa "BOENGKAR" bergerak dan bertumbuh begitu jauh, terus bertumbuh dan terus berkembang...pengalaman selalu mengajarkan kami untuk terus lihat ke dalam, untuk selalu belajar "Tenang ", Untuk selalu belajar "Bersih", Untuk selalu belajar "Peka", Untuk selalu belajar luas luwes, untuk selalu belajar lebih baik, untuk selalu belajar kenal mengenal, dekat dan menyatu, untuk selalu belajar kasih sayang, untuk selalu belajar sebab dan memepelajari akibat, untuk selalu belajar " benar menurut mu, belum tentu benar menurut orang lain, untuk selalu belajar dipercaya, belajar dan belajar yang jauh mendekat, yang dekat merapat, yang rapat semakin kuat...Kasih sayang...Merdeka Abadi..!!
Untuk orang - orang yang kami cintai dan kami kasihi, terima kasih sudah menerima kami dengan segala konsekuensinya...A Long Journey to the top of the World...Perjalanan dan Perjuangan kami masih panjang..(CS:HC)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar